Jakarta, 31 Desember 2024 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) menutup tahun 2024 dengan pencapaian luar biasa. Harga saham BRIS pada akhir perdagangan tahun ini tercatat di angka 2.730, naik 56,9% year to date (YTD). Keberhasilan ini menempatkan BRIS sebagai salah satu emiten paling menonjol di sektor perbankan. (redaksi)
Related Posts

BSI Peduli: Berbagi Kebahagiaan dengan Korban Banjir dan Yatim di Jabodetabek
- admin
- March 6, 2025
- 0
Jakarta, 6 Maret 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) telah menunjukkan komitmennya dalam membantu masyarakat yang terdampak bencana banjir di Jabodetabek. Dalam kegiatan […]

Ketidakpastian Pasar Tidak Menghentikan Peningkatan Saham BRIS
- admin
- February 21, 2025
- 0
Jakarta, 22 Februari 2025 – Saham PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) mencatatkan kinerja solid sepanjang minggu ini (17-21 Februari 2025). Meski menghadapi ketidakpastian pasar […]

Inovasi BSI: Platform Digital Carbon Tracking dan EV
- admin
- February 3, 2025
- 0
Jakarta, 3 Februari 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) merayakan ulang tahunnya yang keempat dengan meluncurkan platform Digital Carbon Tracking dan 139 kendaraan […]