Jakarta, 3 Februari 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menandai ulang tahun ke-4 dengan meluncurkan 139 kendaraan operasional listrik (EV) sebagai bagian dari komitmen mereka terhadap green operation. Peluncuran yang diadakan di Jakarta, 3 Februari 2025, juga mencakup platform Digital Carbon Tracking yang akan digunakan untuk mengukur, mengelola, dan melaporkan emisi gas rumah kaca (GRK) dari kegiatan operasional BSI. Dalam acara Tasyakuran Milad, BSI juga memperkenalkan 4 mobil musala yang akan mendukung event daerah dan nasional. Inisiatif-inisiatif ini merupakan bagian dari transformasi operasional berkelanjutan BSI yang sesuai prinsip Environmental, Social, dan Governance (ESG) serta mendukung astacita Pemerintah untuk ekonomi hijau. (Redaksi)
Related Posts

Sambut Idulfitri, BSI Hadirkan Daycare untuk Anak Pekerja Perempuan
- admin
- March 26, 2025
- 0
Jakarta, 26 Maret 2025 – Dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri, PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) memberikan perhatian lebih kepada pekerja perempuan dengan menghadirkan […]

Peran Strategis Bank Emas BSI dalam Mengokohkan Ekonomi Syariah Indonesia
- admin
- February 21, 2025
- 0
Jakarta, 3 Februari 2025 — PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) semakin memperkuat pijakannya dalam lanskap ekonomi syariah nasional dengan meluncurkan bisnis bulion atau bank […]

BSI Perkuat Solidaritas Sosial untuk Korban Banjir dan Anak Yatim di Jabodetabek
- admin
- March 6, 2025
- 0
Jakarta, 6 Maret 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menunjukkan aksi nyata dalam mendukung masyarakat yang terdampak banjir di wilayah Jabodetabek melalui berbagai […]